Beberapa pengguna mengalami Pesanan Shopee Tertunda. Hal ini tentu menjadi pertanyaan banyak pengguna kenapa masalah ini bisa terjadi. Tentu ada beberapa penyebab dan solusi untuk mengatasi ini.
Untuk masalah pesanan tertunda di Shopee sendiri sudah sering terjadi. Sehingga hal ini tentu sobat tahu penyebab dari masalah ini agar tahu solusinya. Di pembahasan kali ini saya akan membahas masalah ini.
Di website resmi Shopee sendiri sudah dijelaskan bahwa untuk pesanan tertunda ini dikarenakan terjadi pengecekan oleh pihak Shopee setelah dilakukan verifikasi pembayaran. Sehingga sobat perlu tahu akan hal ini.
Untuk proses pengecekan yang dilakukan oleh pihak Shopee ini sendiri membutuhkan waktu sekitar kurang lebih 4 jam. Untuk proses pengecekan pesanan tertunda ini memang membutuhkan waktu dikarenakan beberapa penyebab seperti masalah pada voucher Shopee.
Penyebab Dan Solusi Pesanan Shopee Tertunda
Penyebab kenapa pesanan Shopee tertunda jelas dikarenakan pihak Shopee itu sendiri. Dimana seperti yang saya jelaskan diatas, Bahwa kenapa pesanan bisa tertunda dikarenakan pihak Shopee melakukan proses pengecekan dan bisa memakan waktu sampai 4 jam.
Lantas bagaimana solusi untuk masalah pesanan Shopee Tertunda ini ? Jelas sobat hanya bisa menunggu proses pengecekan oleh pihak Shopee ini selesai. Jika pengecekan sudah selesai, Maka status yang tadi tertunda akan berubah menjadi perlu dikirim.
Jika pengecekan tidak berhasil maka status yang tadinya tertunda akan menjadi pesanan dibatalkan.
Baca Juga : Cara Mengatasi Alarm Hp Tidak Bunyi
Cara Melihat Informasi Pesanan Shopee Tertunda
Untuk informasi pesanan Shopee tertunda bisa dilihat langsung di aplikasi Shopee. Sobat mempunyai dua opsi untuk melihatnya dan apa saja ? sebagai berikut.
1. Melalui Shopee Toko
Untuk para penjual yang ingin melihat informasi pesanan tertunda. Bisa melalui aplikasi nya langsung. Dengan cara ke menu penjualan saya di bagian toko. Lalu di sana nanti sobat bisa melihat informasi pesanan tertunda.
2. Melalui Menu Seller Center
Opsi kedua bagi sobat yang hendak melihat informasi pesanan tertunda bisa melalui seller center. Sobat bisa cek di bagian pengiriman saya dan akan terlihat informasi nya. Disana nanti akan ada beberapa status pengiriman mulai dari perlu diproses, telah diproses dan tertunda.
Akhir Kata
Itulah penyebab dan solusi pesanan Shopee tertunda. Dengan begitu sobat sekarang bisa tahu penyebab beserta solusinya. Sekian informasi dari saya dan terimakasih telah membaca artikel di blog ini.